Postingan

MENINGKATKAN IMUN AGAR TERHINDAR DARI PENYAKIT

  Berbagai Cara Meningkatkan Imunitas Tubuh Agar Tidak Mudah Sakit Menerapkan Pola Hidup Sehat Agar imunitas tubuh dapat bekerja dengan optimal sehingga tubuh tidak mudah terserang penyakit, penting untuk menerapkan  pola hidup sehat . Berikut beberapa langkah yang bisa ditempuh untuk menjaga dan meningkatkan imunitas tubuh: Perbanyak makan sayur dan buah Untuk menjaga dan meningkatkan imunitas tubuh, Anda disarankan untuk memperbanyak konsumsi sayur dan buah. Penelitian menunjukkan, orang yang banyak mengonsumsi kedua jenis makanan tersebut, cenderung tidak mudah sakit. Hal ini karena vitamin dan mineral yang terkandung dalam sayur dan buah mampu memperkuat sistem kekebalan tubuh dalam melawan virus dan bakteri penyebab penyakit. Jenis buah yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh adalah buah yang kaya akan vitamin dan mineral, misalnya  guava . Cukupi istirahat Kurang tidur  dapat menurunkan imunitas tubuh. Penting untuk mencukupi kebutuhan tidur sesuai dengan usia Anda. Umumnya, ora

OLAHRAGA YANG EFEKTIF MENURUNKAN BERAT BADAN

Gambar
  Berat badan ideal merupakan dambaan sebagian orang. Selain menunjang penampilan, berat badan ideal juga menunjang kebugaran tubuh. Berbagai cara dilakukan untuk menurunkan berat badan dan mencapai berat badan ideal, termasuk berolahraga. Berjalan Jalan kaki adalah salah satu jenis olahraga yang paling mudah dilakukan. Ini merupakan cara nyaman dan mudah bagi pemula untuk memulai olahraga, tanpa merasa kewalahan dan tidak harus membeli perlengkapan olahraga. Berjalan kaki merupakan olahraga dengan risiko cedera paling rendah. Artinya, tidak akan membuat sendi merasa kaget. Menurut penelitian Harvard Health, seseorang dengan berat badan 70 Kg dapat membakar sekitar 167 kalori dengan berjalan selama 30 menit. Sebuah studi yang dilakukan kepada 20 wanita selama 3 bulan mencatat bahwa berjalan selama 50-70 menit 3 kali dalam sepekan dapat mengurangi lemak tubuh secara signifikan. Lingkaran pada pinggang juga dapat menyusut hingga 2,8 cm. Olahraga ini dapat dilakukan di pagi maupun sore ha

MAKANAN PEMBENTUK OTOT

  Otot merupakan salah satu hal yang diperhatikan oleh laki-laki pada umumnya. Mereka ingin terlihat gagah sehingga melakukan banyak olahraga yang dapat membentuk otot. Namun, tidak ketinggalan yang juga sangat penting diperhatikan dalam mendukung pembentukan otot adalah asupan zat gizi sebagai makanan sel pada otot. Sel otot membutuhkan zat gizi sebagai energi untuk melakukan aktivitas. Tidak hanya protein yang sangat dibutuhkan otot, karbohidrat dan lemak juga dibutuhkan untuk mendukung pembentukan otot. Tiga zat gizi makro ini sangat diperlukan otot untuk pertumbuhannya. Saat Anda ingin membentuk otot, Anda akan lebih banyak makan makanan yang mengandung protein tinggi. Namun, protein yang dibutuhkan tubuh adalah sebanyak 10-35% dari total kalori. Pembentukan otot tidak membutuhkan tambahan asupan protein. Penelitian menunjukkan bahwa asupan protein dalam jumlah banyak, lebih dari yang tubuh butuhkan, adalah tidak bermanfaat dan justru dapat membahayakan tubuh. Beberapa makanan sumb

CARA EFEKTIF MENCEGAH COVID-19

Gambar
  1. Mencuci tangan dengan air dan sabun Salah satu cara mencegah penyakit COVID-19 adalah   mencuci tangan dengan tepat . Mencuci tangan merupakan kebiasaan sehat yang terlihat sederhana, tetapi ampuh mengurangi risiko penularan infeksi virus.  Hal ini dikarenakan tangan manusia dipenuhi dengan berbagai macam bakteri dan virus, terutama ketika berada di tempat yang ramai. Patogen yang tersebar dapat menempel di tangan dan lebih berisiko menularkan infeksi virus, seperti SARS-CoV-2. Penyakit juga bisa menular saat Anda menyentuh barang yang terkena percikan cairan tubuh orang yang terkena virus. Setelah menyentuh barang tersebut, Anda mungkin tanpa sadar menyentuh mata, hidung, dan mulut dengan tangan yang belum dicuci.  Padahal, ketiga indera tersebut dapat menjadi ‘gerbang utama’ dari virus dan bakteri masuk ke dalam tubuh. Maka dari itu, Anda disarankan untuk mencuci tangan dengan air mengalir dan sabun ketika tangan dalam keadaan kotor.  Coronavirus adalah virus dengan lapisan peli

DAFTAR APLIKASI VIRTUAL RUN PADA ANDROID

Gambar
  10 Aplikasi untuk Lari dan Jogging Terbaik 1. Runtastic Running & Fitness Tracker Dibuka dengan aplikasi bernama Runtastic Running & Fitness Tracker, ini adalah aplikasi untuk lari dan jogging yang siap menghitung jarak saat Anda berlari, berjalan, bahkan jogging. Di sini, aplikasi akan menghitungnya dengan menggunakan GPS. Jadi, pastikan Anda mengaktifkan GPS pada HP. Tentunya, Anda juga harus terhubung dengan internet, ya. 2. Strava Running and Cycling GPS Ini juga salah satu aplikasi untuk lari dan jogging yang Kami rekomendasikan untuk Anda. Aplikasi Strava Running and Cycling GPS juga akan menghitung jarak yang Anda tempuh dengan mengandalkan GPS. Di sini, Anda bisa melihat  detail  dari  activity tracking. Ya, Anda bisa mendapatkan laporan detail seberapa jarak yang sudah ditempuh saat lari, kecepatan Anda berlari, kalori yang sudah dibakar saat Anda berlari, dan lainnya. Istimewanya lagi, Strava Running and Cycling GPS ini bisa digunakan untuk Anda yang memiliki  Andro